PT Perusahaan Listrik Negera (PLN) menyatakan pemadaman listrik bergilir di wilayah Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara dan Sulawesi Barat (Sulselrabar) bakal berakhir. PLN berjanji listrik akan kembali normal, pada 1 Januari 2024, jika akhir tahun ini terjadi hujan merata.